Para tokoh yang hadir menyatakan komitmen mereka untuk mengembangkan ekonomi daerah dengan memanfaatkan potensi yang ada, tanpa bergantung pada investor dari luar.