Disisi lain, kita bekerja sangat keras, sering lembur bahkan. Merelakan waktu terhabiskan hanya untuk bisa mendapat penghasilan lebih. Namun membuat kita tidak cukup puas.
David R Hawkins dalam bukunya yang berjudul, The Hidden determinant of Human behavior, mengungkapkan bahwasanya ada jenis kecewa yang melahirkan sikap tidak tegas dalam menyikapi keputusan keputusann ...