“HIWAR DA'AWI” ke-18 (Kelas Intensif 5 Jam)
Apa yang terjadi hari ini, adalah hasil sejarah hari-hari kemarin.
Dan apa yang kita lakukan hari ini, akan dirasakan hasilnya oleh generasi mendatang.
Kesuksesan Shalahuddin Al Ayyubi bukan pekerjaan sehari dua hari. Bukan sebulan dua bulan. Bukan setahun atau sepuluh tahun. Bukan hasil "one man show".
Kesuksesan Shalahuddin adalah ujung dari kerja keras dan nafas panjang. Kerja keras lintas generasi.
Tersebutlah disana Imadudin Zanki, Nuruddin Zanki, hingga Al Ayyubi. Disana pula kita dengar Al Ghazali, Abdul Qadir Jailani, hingga Ibnu Qudamah Al Maqdisi.
Ya, di balik kerja keras dan nafas panjang itu ada pengorbanan, tetes-tetes keringat, darah, dan air mata.
Kita?
Bagaimana dengan kita?
Mari, pelan tapi pasti..
Kita persiapkan kembali.
Catat, sebarkan, dan hadiri:
"HIWAR DA'AWI ke-18”
Bersama DR. SAMEER SA'ID
- Ulama asal Palestina
- Pakar pergerakan seputar pembebasan Al Aqsha
- Pemateri internasional
Tema:
"NAPAK TILAS STRATEGI NURUDDIN ZANKI"
(Sosok kunci di balik kesuksesan Shalahuddin Al Ayyubi)
Hari/Tgl : Kamis, 16 Januari 2020
Waktu : 15.00 - 21.30 WIB
📝
Tempat :
Ruang Belajar
Kantor DPP Wahdah Islamiyah Perwakilan Jakarta
Jl. Tebet Utara IV No.6, RT.4/RW.2, Tebet Tim., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12810
https://maps.app.goo.gl/LYMKt1yLoj8MHyrL7
NB :
- Bahasa Arab
- Terbuka untuk Ikhwan dan Akhawat
- Harap konfirmasi kehadiran
- Terbatas 25 seat ikhwan dan 10 seat akhawat
- Fasilitas: ruang belajar kondusif, makan malam, coffee break
CP (WhatsApp) :
087804596674 (Abu Ya'la)
Presented by:
WAHDAH JAKARTA-DEPOK
MIMBAR AL AQSHA
Supported by:
LAZNAS WAHDAH
AL QUDS AMANATI
Tags: NURUDDIN ZANKI, NAPAK TILAS