Beasiswa Pascasarjana BAZNAS 2024, Ini Persyaratan di Dua Kampus

Beasiswa Pascasarjana BAZNAS 2024, Ini Persyaratan di Dua Kampus

Beasiswa Filantropi Islam merupakan program beasiswa pendidikan jenjang Magister (S2) dan Doktor (S3) yang bekerja sama dengan dua kampus mitra ternama

JAKARTA UMMATTV.COM - Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) kembali membuka kesempatan bagi para profesional di lembaga filantropi untuk meningkatkan kemampuan dan kompetensinya melalui Beasiswa Pascasarjana Filantropi Islam. Program ini ditujukan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia di bidang filantropi Islam di Indonesia.

Tentang Beasiswa

Beasiswa Filantropi Islam merupakan program beasiswa pendidikan jenjang Magister (S2) dan Doktor (S3) yang bekerja sama dengan dua kampus mitra ternama, yaitu:


1. Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta

2. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta


Persyaratan dan Pendaftaran

Pendaftaran dibuka dari tanggal 14 hingga 27 Desember 2024. Untuk informasi lebih lanjut, silakan pelajari panduan program di: (https://bazn.as/filantropibaznas2024 )

Sumber : baznas.go.id

Sebelumnya :